Pedangdut Rhoma Irama beserta Soneta Group bakal tampil menghibur pencinta musik di Festival musik baru, Dijogetin.